Belajar Procedure Text Mudah!!
Siapa di sini yang suka masak?
Apa dari teman-teman
pernah mencoba memasak menggunakan resep yang menggunakan Bahasa Inggris?
Missal, nih, teman-teman
lagi main tiktok. Eh nggak sengaja di fyp tiktok ada orang masak dan kebetulan
kalian kepingin ternyata resep yang ditulis menggunakan Bahasa Inggris. Di Bahasa
Inggris disebut dengan procedure text.
Nah, apa sih itu procedur
text?
Ok, aku akan mengajak
kalian belajar mengenai procedur text.
Pengertian Procedure Text
What
is procedure text? Procedure text is a text that explains, informs, or helps
the reader on how to make or use something.
Tujuan Procedure Text
The
purpose of procedure text is to show how something is made/used/done through sequence of
steps.
Struktur Procedure Text
Structure
of procedure text terdiri
dari tiga bagian, lho! Apa saja ya bagian dari structure of procedure text? Ada goal, materials, dan steps.
a.
Goal
Goal merupakan struktur teks prosedur
yang menjelaskan maksud atau tuajuan.
b.
Materials
Materials merupakan struktur teks prosedur
yang menjelaskan alat dan bahan yang dibutuhkan.
c.
Steps
Struktur teks
prosedur berikutnya adalah steps, yang berisi
langkah-langkah atau instruksi dalam membuat atau melakukan sesuatu.
Jenis-Jenis Procedure Text
Nah, setelah
mengetahui aspek yang harus ada di procedure text, sekarang kita akan membahas
jenis-jenisnya. Secara garis besar, there are two kind of procedure texts. Jadi, teks prosedur dibagi
menjadi dua jenis. Apa saja sih? Yuk, simak pembahasannya!
1. Procedure text yang
menjelaskan cara mengoperasikan/menggunakan sesuatu
Contohnya
seperti how to use an air fryer, how to use a dish washer, how to use a
camera.
2. Procedure text yang memberikan instruksi dalam melakukan kegiatan tertentu
Contohnya
seperti how to play the violin, how to create a website, dan how to make rendang.
Contoh PROCEDURE TEXT
How to Make Pizza
Ingredients
1. Dough
- 2 ½ cups warm water (600
mL)
- 1 teaspoon sugar
- 2 teaspoons active dry
yeast
- 7 cups all-purpose flour
(875 g), plus more for dusting
- 6 tablespoons extra virgin
olive oil, plus more for greasing
- 1 ½ teaspoons kosher salt
- ¼ cup semolina flour (30 g)
2. Tomato Sauce
- 28 oz canned whole tomatoes
(795 g)
- 1 tablespoon kosher salt
Steps
1. Firstly, “bloom” the yeast by sprinkling the sugar
and yeast in the warm water.
2. Let sit for 10 minutes, until bubbles form on the
surface.
3. Combine the flour and salt in a large bowl.
4. Make a well in the middle and add the olive oil and
bloomed yeast mixture.
5. Mix until a shaggy dough begins to form using a
spoon.
6. Turn the dough out onto a clean work surface and
knead for 10-15 minutes.
7. Then grease a clean, large bowl with olive oil and
place the dough inside
8. Punch down the dough and turn it out onto a lightly
floured work surface.
9. After that, preheat the oven as high as your oven
will allow, between 450-500˚F (230-260˚C).
10. Place a pizza stone, heavy baking sheet (turn
upside down so the surface is flat), or cast iron skillet in the oven.
11. Meanwhile, make the tomato sauce: Add the salt to
the can of tomatoes and puree with an immersion blender, or transfer to a
blender or food processor, and puree until smooth.
12. Take a portion and start by poking the
surface with your fingertips once the dough has rested.
13. Then, stretch and press the dough into a thin
round.
14. Sprinkle semolina onto an upside down baking sheet
and place the stretched crust onto it. Add the sauce and ingredients of your
choice.
15. Slide the pizza onto the preheated pizza stone or
pan. Bake for 15 minutes, or until the crust and cheese are golden brown.
16. Add any garnish of your preference.
Itu tadi adalah penjelasan singkat mengenai
procedure text. Kalian bisa membuat sesuatu lalu jika ingin membagikan ke public,
teman-teman bisa menggunakan procedure text. Semoga apa yang aku tulis dapat
bermanfaat bagi teman-teman semuanya. Sekian dariku maaf jika ada perkataan,
tutur kata yang kurang berkenana dihati penulis mohon maaf yang sebesar-besarnya.
Sekian dariku tetap semangat sampai jumpa!!
Source:
https://www.ruangguru.com/blog/aspek-procedure-text-dan-contohnya
Komentar
Posting Komentar